Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2014

Kronologis Peristiwa Yogya Kembali

Kota Yogyakarta pernah menjadi Ibu Kota RI selama hampir 2 tahun. Perpindahan Ibu Kota Republik Indonesia dari Jakarta ke Yogyakarta dikarenakan keamanan Jakarta sebagai Ibu Kota Republik Indonesia pada saat itu terancam. Belanda bahkan bisa menduduki Jakarta pada 29 September 1945. Kota Yogyakarta resmi menjadi Ibu Kota Republik Indonesia pada tanggal 4 Januari 1946. Peristiwa Yogya Kembali sangat erat kaitannya dengan berbagai peristiwa dalam mempertahankan kemerdakaan RI. Dimulai dari peristiwa Agresi Militer Belanda Kedua sampai Serangan Umum 1 Maret 1949. Berikut urutan peristiwa-peristiwa hingga terjadinya  peristiwa Yogya Kembali . ►►  Pada tanggal 18 Desember 1948 : Dr. Beel menyatakan tidak terikat lagi dengan perjanjian Renville . ►►  19 Desember 1948 : Belanda melancarkan agresinya yang kedua dengan menggempur ibu kota RI, Yogyakarta. Dalam peristiwa ini, pemimpin RI ditawan oleh Belanda dan Yogyakarta dikuasai oleh Belanda. ►►  19 Desember 1948 : Didirikan Pe